DETERMINAN VOLATILITAS HARGA SAHAM (STUDI PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE DI BEI)

Authors

  • Rizky Adriansyah Perbanas Institute
  • Inung Wijayanti Perbanas Institute

Keywords:

Earnings Volatility, Kebijakan Dividend, Pertumbuhan Aset, Volatilitas Harga Saham

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk  mengetahui  pengaruh  Earnings Volatility, Kebijakan Dividend, dan Pertumbuhan Aset terhadap Volatilitas Harga Saham. Data yang digunakan dalam penelitian adalah perusahaan  food  and  beverage  yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2018-2021.  Penelitian  ini  menggunakan metode   purposive   sampling   dengan   total sampel perusahaan sebanyak 16 perusahaan. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi data panel. Hasil penelitian yang  menggunakan  random  effect model (REM) menunjukkan bahwa pertumbuhan aset berpengaruh signifikan terhadap volatilitas harga saham,  sedangkan earnings volatility dan kebijakan dividend tidak berpengaruh signifikan terhadap volatilitas harga saham

Kata kunci:   Earnings Volatility, Kebijakan Dividend, Pertumbuhan Aset, Volatilitas Harga Saham.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2023-12-31